...
HP POPULER MINGGU INI

Advan Jadi Raja Smartphone Di Bawah Rp1 Juta

Selular | 21 Feb 2019 19:00
ARTIKEL POPULER SAAT INI

Advan Jadi Raja Smartphone Di Bawah Rp1 Juta

Jakarta, Selular.ID – Pengen cari smartphone 4G yang punya layar lebar (fullview display) 5,5 inci dengan rasio 18:9 plus sudah dilengkapi dengan deteksi wajah? Jawabannya pasti mahal.

Bocorannya, produsen smartphone dalam negeri Advan dalam waktu dekat ini bakal merilis produk terbarunya. Kabarnya, harga yang dibanderol adalah di bawah satu juta rupiah.

Sudah di bawah Rp 1 juta, smartphone ini malah fullview display 5,5 inci dan punya face ID. Tak salah jika Advan menyandang “Raja Smartphone di Bawah Rp 1 Juta”.

Advan dikenal sebagai produsen yang sangat mengerti akan kebutuhan konsumen. Bagi merek dagang dari PT Bangga Teknologi Indonesia (BTI), teknologi harus dimiliki dan dinikmati semua orang dan harganya terjangkau.

Produk yang akan diluncurkan akhir Februari ini diberi nama Advan s6 Plus.

Dikatakan Public Relations Manager Advan, Mohamad Ilham Pratama, Advan s6 Plus dibekali RAM 1 GB dan ROM 8 GB. Telefon pintar ini, akan menjalankan sistem operasi Android GO. Beragam aplikasi akan berjalan lebih ringan dan mudah.

Like
Simpan
Bagikan
Rekomendasi
Indonesia's Largest Mobile Phone Directory
Di InPonsel, kamu bisa dengan mudah menemukan hp yang diinginkan dan mendapatkan informasi terkait berdasarkan relevansi produk. Kamu juga dapat memberikan review produk, berlangganan berita sesuai minat dan berinteraksi dengan pengunjung lain.



InPonsel @ 2024, PT InTele Hub Indonesia